Selasa, 14 April 2020

Plot Permukaan dengan Perintah Surf

Selain menggunakan perintah mesh, kita juga bisa menggunakan perintah surf untuk memplot suatu permukaan (surface) 3D pada MATLAB. Perbedaannya, surf menampilkan hasil bidang gambar penuh warna. Perhatikanlah contoh-contoh berikut ini.
Contoh 1
[X,Y,Z] = peaks(30);   
surf(X,Y,Z);
Plot dengan perintah surf
Contoh 2
[X,Y,Z] = peaks(70);
surf(X,Y,Z);
Plot menggunakan perintah surf
Contoh 3
[X,Y,Z] = peaks(25);
surf(X,Y,Z);
shading flat
Tampilan plot menggunakan shading flat
Perhatikanlah contoh penggunaan shading interp berikut ini.
Tampilan plot menggunakan shading interp
Artikel terkait: Plot 3D pada MATLAB
Contoh 4
[X,Y,Z] = peaks(25);
surfl(X,Y,Z);
shading interp
colormap jet
Tampilan plot menggunakan shading dan colormap

Dalam MATLAB terdapat pilihan colormap: parula, jet,hsv, hot, cool, spring, summer, autumn, winter, gray, bone, copper, pink, lines, colorcube, prism, flag,dan white. Perbedaann pilihan colormap dapat kita telusuri menggunakan menu help dengan mengetikkan colormap lalu pilih Input Arguments.
 Contoh 5
[X,Y,Z] = peaks(25);
surfl(X,Y,Z);
shading interp
colormap jet
colorbar %menambahkan colorbar
Menambahkan colorbar pada plot
Contoh 6
subplot(2,2,1)
[X,Y] = meshgrid(-10:.3:10);
R = sqrt(X.^2 + Y.^2) + eps;
Z = sin(R)./R;
mesh(Z)
subplot(2,2,2)
[X,Y,Z] = peaks(30);
surf(X,Y,Z);
subplot(2,2,3)
[X,Y,Z] = peaks;
contour(X,Y,Z,30)
subplot(2,2,4)
[X,Y,Z] = peaks(50);
meshc(X,Y,Z) 
Menggunakan subplot
Artikel terkait: Plot 2-Dimensi pada MATLAB
Contoh 7
[x,y,z] = sphere;
surf(x,y,z)
hold on
%plot permukaan bole dengan pusat(2,1,2)
surf(x+2,y+1,z+2) 
Plot sphere dengan perintah surf
Contoh 8
t = 0:pi/10:2*pi;
[X,Y,Z] = cylinder(1.5+sin(t));
surf(X,Y,Z)
shading interp
colormap jet
axis square
Mengatur tampilan plot surf
Contoh 9
t = 0:pi/10:2*pi;
[X,Y,Z] = cylinder(1-0.5*cos(t));
surf(X,Y,Z)
colormap prism
Mengatur tampilan plot surf
Demikianlah pembahasan tentang cara membuat plot 3D (3 dimensi) permukaan dengan perintah surf pada MATLAB. Semoga bermanfaat.😊

Baca juga:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar