Kalkulator adalah salah satu jenis alat hitung yang biasanya berbentuk persegi panjang terdiri dari tombol-tombol angka dan tombol-tombol untuk perhitungan serta sebuah layar pada sebelah atasnya. Dengan adanya kalkulator ini kita akan sangat terbantu terutama dalam hal hitung-menghitung. Sebenarnya, kita bisa membuat kalkulator tersebut dengan mudah, namun dalam versi digital tentunya. Bahasa pemrograman Delphi 7 memungkinkan kita untuk membuat program kalkulator dengan cepat dan menyenangkan asalkan kita mengetahui konsep dasar tentang cara kerja kalkulator.
Untuk lebih lengkapnya silahkan klik link berikut ini:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar